DI 26092020
Ibrani 10:23
Let us hold fast the profession of our faith without wavering; (for he is faithful that promised;)
- Marilah kita memegang erat-erat pengakuan iman kita tanpa keraguan, karena Dia setia pada janji-janji-Nya
Bnyk org percaya pd Tuhan Yesus, seiring berjalannya wkt mulai tumbuh iman dlm dirinya, namun dlm proses ini ternyata tdk semudah yg dipikirkan utk tetap bs dg teguh tetap memiliki iman dalam dirinya.
Iman digambarkan spt sesuatu yg hrs kita pegang erat-erat, kalau tdk maka iman kita bs jatuh dan artinya kita akan kehilangan iman kita. Hidup tanpa iman berarti hidup dlm keadaan terombang ambing spt kapal yg diombang ambingkan oleh ombak besar di saat terjd sebuah badai yg dahsyat. Kita ada dlm keadaan bahaya dan kematian bs terjd kapan saja. Bisakah kita hidup tanpa iman? Kita hanya bs sebentar saja bertahan lalu kemudian ambruk dan kehilangan keseimbangan hidup. Wujudnya adalah mengalami depresi dan tekanan hidup yg membuat kita mengalami gangguan jiwa, dikuasai ketakutan dan kekuatiran yg berlebihan yg pd akhirnya membuat kita spt ‘mati selagi hidup’.
Memegang sesuatu erat-erat perlu tenaga dan konsentrasi penuh. Perlu berjuang utk tetap memiliki iman dlm diri kita. Jgn mudah dikacaukan dg pikiran yg blm tebtu benar akan terjd nantinya. Kita tdk tahu apa yg akan terjd di dpn kita, tp Tuhan tahu semuanya, tdk ada yg tersembunyi dr pandangan mata Tuhan. Jd tetaplah percaya dan beriman, Tuhan lebih berkuasa dr apapun jg yg ada di dunia ini bahkan iblispun tunduk pd Tuhan. Proses yg Tuhan izinkan terjd berguna utk melatih iman kita spya semakin kuat, membuat hubungan kita dg Tuhan menjd lebih erat dan bermakna. Jgn menghakimi diri sndri scra berlebihan, ingatlah bhw hanya Tuhan saja yg layak menghakimi kita dg adil.
Pegang iman kita erat-erat dan jgn sampai melepaskannya, kehilangan iman adalah awal dr kehilangan Tuhan dlm hidup kita, awal dr kehancuran hidup dan kebinasaan kekal.